Pelantikan Anggota DPRA Pelantikan Pj Gubernur
Daerah  

Tol Seksi 6 Baitussalam Dan Seksi 5 Kuta Baro Dibuka, Gratis Hingga 30 April 2023.

Acehglobal.com – Jantho.
Gerbang tol Baitussalam-Kuta Baro, Aceh Besar seksi 6 Baitussalam dan seksi 5 Kuta Baro mulai dibuka untuk umum pada Sabtu (15/4/2823). Terhitung sejak dibukanya pintu Tol seksi 6 dan seksi 5 masyarakat digratiskan hingga 30 April 2023.

Pembukaan jalur Tol Seksi 6 Baitussalam dan seksi 5 Kuta Baro Kabupaten Aceh Besar bertujuan untuk menunjang kelancaran arus mudik lebaran 2023.

“ Branc Menejer Jalan Tol Sigli– Banda Aceh (Sibanceh) Totok Masyadi mengatakan, masyarakat digratiskan menggunakan pintu gerbang jalan tol Seksi 6 Baitussalam–Kuta Baro sejak dimulai hingga 30 April 2023 kedepan”.

“ Hal tersebut adalah untuk mendukung kelancaran arus mudik lebaran 15–30 April 2023 di lintas Baitussalam-Seulimeum, Aceh Besar,” kata Totok Masyadi.

Totok Masyadi mengatakan, untuk jalur tol dari Blang Bintang ke seksi 3 Indrapuri dan 2 Selimeum, tetap dikenakan tarif sebagaimana yang telah berjalan selama ini”.

Bagi pengendara yang ingin menggunakan ruas jalan Tol Sigli- Banda Aceh diharuskan memiliki kartu e-Toll yang dapat dibeli di Alfamart atau Indomaret maupun perbankan.

Saat ini hanya terdapat lima pintu masuk tol maupun pintu keluar tol yang telah beroprasi.

Untuk tarif tol yang dikenakan berdasarkan Keputusan Menteri Pekerjaan Umum Dan Perumahan Rakyat Nomor 198/KPTS/M/2021 dan 243/KPTS/M/2022 sebagai berikut:

Baitussalam – Kuta Baro (sebaliknya)

Gol 1: Gratis (15 – 30 April 2023)

Gol 2: Gratis (15 – 30 April 2023)

Gol 3: Gratis (15 – 30 April 2023)

Gol 4: Gratis (15 – 30 April 2023)

Gol 5: Gratis (15 – 30 April 2023)

Kuta Baro – Blang Bintang (sebaliknya)

Gol 1: Gratis (15 – 30 April 2023)

Gol 2: Gratis (15 – 30 April 2023)

Gol 3: Gratis (15 – 30 April 2023)

Gol 4: Gratis (15 – 30 April 2023)

Gol 5: Gratis (15 – 30 April 2023)

Gol 1: Rp.16.000

Gol 2: Rp.24.000

Gol 3: Rp.24.000

Gol 4: Rp.32.000

Gol 5: Rp.32.000

Indrapuri – Jantho (sebaliknya)

Gol 1: Rp.19.000

Gol 2: Rp.28.500

Gol 3: Rp.28.500

Gol 4: Rp.38.000

Gol 5: Rp.38.000

Jantho – Seulimeum (sebaliknya)

Gol 1: Rp.7.500

Gol 2: Rp.11.500

Gol 3: Rp.11.500

Gol 4: Rp.15.000

Gol 5: Rp.15.000

Baitussalam – Seulimeum (sebaliknya)

Gol 1: Rp.42.500

Gol 2: Rp.64.000

Gol 3: Rp.64.000

Gol 4: Rp.85.500

Gol 5: Rp.85.500

Keterangan:

Golongan I dengan jenis Sedan, Jip, Pick Up/Truk Kecil, dan Bus.

Golongan II dengan jenis Truk dengan 2 (dua) gandar.

Golongan III dengan jenis Truk dengan 3 (tiga) gandar.

Golongan IV dengan jenis Truk dengan 4 (empat) gandar.

Golongan V dengan jenis kenderaan Truk dengan 5 (lima) gandar. (**)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *